Rusia Tidak Akan Membantu Suriah Menghadapi Pemberontakan
RumpiKota.com – Stasiun TV Internasional Al Jazeera memberitakan dari salah satu sumber terdekat Kremlin bahwa Russia tidak memiliki rencana menyelamatkan rezim Assad, apabila militer rezim tersebut selalu menarik diri dari posisinya di wilayah-wilayah yang telah mereka kuasai sebelumnya. Nampaknya Russia dan Iran harus berhitung ulang dalam menjaga dominasi mereka di wilayah Suriah. Padahal kedua kekuatan…


